Upaya Negara-Negara Maju dalam Mengurangi Dampak Perubahan Iklim

Upaya negara-negara maju untuk mengurangi dampak perubahan iklim menjadi fokus utama dalam berbagai forum internasional. Diantaranya adalah dengan investasi dalam teknologi hijau, penegakan hukum lingkungan yang ketat, dan komitmen untuk mengurangi emisi gas rumah kaca.